Senin, 09 September 2013

Bolu Karakter

Bolu kukus karakter atau bisa disebut bolu lucu . Pesanan dari Bu Rina di Surabaya.

Bisa bergambar macam - macam sesuai dengan pesanan. Minimal order 20 buah. Bisa dikirim dengan ekspedisi (tiki) ke beberapa kota di Indonesia.

Untuk harga tergantung kerumitan gambarnya.

Selain tanpa isian, disini juga tersedia isian coklat, keju, selai blueberry, selai strawbery.

Ketahanan bolu kukus : 3 hari di suhu ruang, 7 hari dikulkas biasa.


yang berminat bisa email ke dapurnino@gmail.com